Pengaruh Latihan Koordinasi Mata Kaki Terhadap Kemampuan Passing Pemain Futsal LFA Padang

##plugins.themes.academic_pro.article.main##

Isckal Claudy Marseving
Umar umar
Hendri Irawadi
Ardo Okilanda

Abstract

Masalah dari penelitian ini adalah kurangnya kemampuan passing pemain futsal LFA Padang. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui pengaruh latihan koordinasi mata kaki terhadap kempuan passing pemain futsal LFA Padang. Penelitian ini merupakan eksperimen semu dengan pendekatan kuantitatif. Populasi dalam penelitian ini adalah seluruh pemain futsal LFA Padang dengan jumlah 15 orang. Pengambilan sampel diambil menggunakan Teknik total sampling. Sampel dalam penelitian ini sebanyak 15 orang. Instrumen dalam penelitian ini berupa tes kemampuan passing. Teknik analisis data statistik menggunakan uji Normalitas dan Uji-t dengan taraf signifikan α= 0,05. Hasil penelitian menyatakan bahwa latihan koordinasi mata kaki memiliki dampak positif terhadap kemampuan passing pemain futsal di LFA Padang. Rata-rata nilai pre-test sebesar 14,06 dan rata-rata nilai post-test sebesar 17,93. Dari uji-t paired sample test dengan nilai Sig. (2-tailed) sebesar 0,000 < 0,05 pada n=15, disimpulkan bahwa terdapat pengaruh signifikan dari latihan koordinasi mata kaki terhadap kemampuan passing pemain futsal di LFA Padang.

##plugins.themes.academic_pro.article.details##

How to Cite
Marseving, I., umar, U., Irawadi, H., & Okilanda, A. (2024). Pengaruh Latihan Koordinasi Mata Kaki Terhadap Kemampuan Passing Pemain Futsal LFA Padang. Gladiator, 44(2), 523-532. https://doi.org/10.24036/gltdor1045022

Most read articles by the same author(s)

Obs.: This plugin requires at least one statistics/report plugin to be enabled. If your statistics plugins provide more than one metric then please also select a main metric on the admin's site settings page and/or on the journal manager's settings pages.